Assalamualaikum… Bagaimana hari ini tentunya masih semangat dan luar biasakan. Setiap manusia dilahirkan sempurna di hadapan Tuhan, hanya yang maha pencipta tahu dimana kesempurnaan itu berada dan kita sebagai manusia menggali dan terus menggali dimana kiranya titik kesempurnaan kita sebagai manusia.
Sebagai seorang perempuan yang kini sudah menjadi Istri dan Ibu dari dua orang anak membuat kehidupanku nyaris sempurna, dulu aku perempuan bekerja hingga larut malam namun setelah putra sulungku mulai masuk Paud pada usia 3 tahun dan kebetulan habis melahirkan putra kedua saya memutuskan untuk berhenti dari pekerjaan yang mengharuskan pergi keluar kota 3 kali dalam satu bulan.
Awal hidup menjadi Ibu Rumah Tangga adalah tantangan tersendiri untuk saya yang dulunya perempuan bekerja, Menjadi seorang Ibu Rumah Tangga memerlukan tenaga dan emosi yang begitu berat, namun seiring berjalannya waktu saya menikmati hal itu, anugerah yang sangat luar biasa menjadi bunda yang melihat perkembangan anak-anaknya, melihat mereka mulai membuat ulah dan kepintaran yang terus bertambah.
Terkadang merasakan pada titik jenuh dan ingin bekerja lagi diluar, namun melihat pergaulan anak-anak sekarang yang tidak terlalu baik membuatku mengurungkan niat untuk berkerja lagi. Suami tidak melarang aku untuk melakukan kegiatan keluar rumah, hanya untuk mencari kesibukan kecil dari sinilah aku mulai mencari pengetahuan dan menumukan komunitas-komunitas untuk mencari ilmu dengan parenting, kesehatan dan resep masakan. Faktanya saat ini masih banyak perempuan yang belum mampu mengapresiasikan dirinya sendiri, sehingga lebih sulit untuk mampu mengapresiasi orang lain.
Faktor lingkungan dari keluarga hingga social media menjadi penyebab utamanya, lingkungan yang mendukung ataukah lingkungan yang menjatuhkan? Disinilah pentingnya memilih lingkungan yang sehat.
Apresiasi diri adalah salah satu hal penting yang terkadang dilupakan oleh perempuan Indonesia, terlebih para Bunda yang sudah memberikan segalanya bagi keluarga. Sejatinya, mengapresiasikan diri adalah wujud mencintai dan menghargai diri sendiri yang sangat penting perannya dalam berbagai aspek kehidupan, terutama bagi peningkatan kesejahteraan hidup dan memperbaiki kualitas hubungan dengan orang lain, baik itu teman,saudara, anak, pasangan hingga khlayak lias di media sosial.
Ada tiga langkah sederhanya yaitu kenali kelebihan diri sendiri, sadari kekurangan diri sendiri dan kerjakan apa yang ada di dalam diri. Menurut Edith Grotberg, seorang peneliti Internasional Resilience Project dari Belanda ada 3 langkah untuk mengenali kelebihan diri sendiri. Pertama ialah I am, siapa kamu ini ? Kedua I Can, apa kemampuanku. Ketiga I have, apa yang kumiliki? Sehingga itu semua menjadi daftar kekayaan lahir dan bathin yang dapat menyadarkan diri betapa diri itu berharga dan patut diapresaisi.
Semenjak menjadi Bunda yang diam dirumah saya memutuskan untuk menjadi Blogger, menuliskan semua pengalaman saya diblog pribadi saya. Seperti hari ini saya bersama teman-teman Blogger lainnya dari komunitas Emak-emak Blogger mendapat undangan dari So Klin Gelar “Bright is You Pop Up Market” ,Wujud Apresiasi Bagi Karya dan Kreativitas Perempuan Indonesia.
Acara ini merupakan langkah So Klin untuk memberikan apresiasi kepada perempuan indonesia yang mampu menginspirasi sesama melalui karya dan kreasi, dengan menghadirkan beragam bentuk kegiatan, mulai dari Workshop, talkshow hingga pameran beragam produk inspiratif dalam arisan pop-up shops.
Untuk Talkshow kali ini kita akan mendengar pengalaman hidup dari penyiar-penyiar kondang Indy Barends, Medina Kamil dan owner dari Okainku mba Nana Arieswari. Mereka bertiga adalah public figur yang sudah lama menggeluti keartisannya, Indy Barends tidak langsung menyukai profesinya sebagai penyiar radio, Mba Indy pernah beberapa kali mencoba sebagai marketing tapi sayangnya hanya bertahan hanya 5 hari saja. Presenter acara dari jejak petualang Medina Kamil yang dulu kita lihat aksi-aksinya dalam berpetualang kini mencoba dunia barunya sebagai Ibu rumah Tangga, padahal untuk penjadi presenter acara tersebut tidak mudah, dia harus masuk kedalam Kopasus hanya untuk menjadi Presenter acara tersebut.
Yah… begitulah proses dan itu semua akan menjadi pengalaman yang indah yang pernah kita lewati, Okainku milik Mba Nana Arieswari sebagai Founder, Fashion designer juga memiliki ciri khas sendiri. Sempat kepoin Instagram milik Okainku, bajunya itu keren-keren banget dan motifnya sendiri kebanyakan dari kain lurik khas jogja. Saya nggak akan pernah tahu kalo nggak liat sendiri hasil-hasil desain keren-keren banget dan saya sendiri nggak berpikir panjang jika kain lurik itu dapat kita buat dengan berbagai macam model dan di padu padankan menjadi busana yang modern.
“So Klin Bright is You’ Pop up Market” juga menjadi ajang peluncuran varian terbaru dari So Klin Liquid, yakni So Klin White & Bright dengan teknologi OPTICAL BRIGHTENER yang mengggabungkan deterjen dengan formula khusus yang tidak hanya secara ampuh menghilangkan noda berat, namun juga sekaligus menjaga warna tidak pudar, bahkan membuat pakaian terlihat lebih cerah setelah pencucian berulang kali. Produk ini merupakan persembahan So Klin bagi So Klin Moms supaya tidak perlu lagi repot memisahkan pakaian putih dan pakaian berwarna, sehingga lebih praktis dan menghemat waktu.
Dari beberapa pengalaman perempuan-perempuan hebat diatas kita bisa menyimpulkan satu wacara,semangat positif itu tertular dan menjadi inspirasi bagi lingkungan sekitar. Setiap manusia hanya ada satu di dunia ini, sebagai genuine creature jika menghayati dengan sungguh-sungguh maka kita akan merasa diri ini berharga dan mampu menciptakan dan keberhasilan untuk kita dan lingkungan sekitar.
Percayalah akan kemampuan kamu itu sendiri, begitu juga aku percaya dengan kemampuan saya, bersama teman-teman dari Emak-Emak Blogger kita menebar pengalaman dan perjalanan hidup kita melalui tulisan yang nyata dari pengalam hidup kita masing-masing. Ayo Bunda semangat masa depan anak-anak kita ada ditangan kita mari ciptakan generasai yang pantang menyerah dan bertanggung jawab.
Yup, semangat positif itu bisa menular ke orang2 yang kita temui, bikin hati bahagia juga sih.
Btw jadi pengin nyobain So Klin White & Bright ini deh, nggak bikin warna baju pudar ya. Asyik!
You should! Percaya dan nyaman pada diri sendiri justru membuat kita tampil lebih baik dan bersinar ya mba. Jadi jangan takut..ayo terus kembangkan diri
Percaya akan kemampuan diri itu penting banget ya Mbak. Gak hanya bangun kekuatan diri tapi juga jadi modal besar utk kita di lingkungan sekitar yah. 🙂
saya masih suka gak percaya diri dengan kemampuan sendiri, akibatnya masih suka minder ketemu teman-teman yang menurutku terlihat lebih hebat dari diriku. Sepertinya sikap buruk ini harus mulai saya hilangkan nih agar saya lebih percaya diri lagi
Bagus dan sederhana ya tiga langkah untuk tahu kelebihan diri. Pas baca itu, aku juga sambil mikir lagi siapa aku dan apa kelebihan yang aku miliki. Makasih sudah mengingatkan ya mba
Sama-sama mba semoga kita dapat menggalih kelebihan kita ya
Bagus dan sederhana ya tiga langkah untuk tahu kelebihan diri. Pas baca itu, aku juga sambil mikir lagi siapa aku dan apa kelebihan yang aku miliki. Makasih sudah mengingatkan ya mba 🙂
Kadang aku agak minder sama teman2 lama yg kelihatannya punya pekerjaan mapan. Well tapi ya siapa tahu pekerjaan mereka bukan passionnya. Dan aku bangga karena kerja berdasarkan senenangan hati
Betul mva materi memang kita butuh tapi tidak selalu materi no 1
aku udah lama banget pkaai produk ini
tambah suk adeh kalo tau ada programnya begini hehe
Pindah status dari ibu bekerja menjadi ibu rumah tangga memang bukan hal mudah, tapi ternyata setelah dijalani mengasyikkan juga ya, apalagi bisa memantau langsung tumbuh kembang anak, rasanya luas biasa, acaranya asyik ya bisa dapat banyak sharing dari 3 perempuan hebat
wah beruntunf sekali mba bisa ikutan talkshow nya mba indi barens saya ngefans lho sama beliau btw saya juga suka pake so klin, gak panas di tangan
Warna kemasannya colorfull sekali, cocok banget sama manfaatnya buat menjaga warna tetap cerah yaa.. Selama ini aku selalu pakai soklin softener, next nyoba yg baru ini ah 🙂
Izin nyatet rumusnya ya mba.. Iam-Ican-Ihave. Semoga menjadi masukan penting dlm pengembangan diri saya…
Wah baru ya ini. Aku cuma pakai so klin sabun biasa. Jadi ibu memang harus percaya diri dan positif ya biar yang di dampingi dirumah juga pd dan positif selalu
Itulah kenapa penting bergabung dengan komunitas yang sering berbagi aura positif ya, mba.
Kita bisa ikut tertular dan terinspirasi
Luar biasa!
Belum sempet nyetok, Echi. Bunda suka harumnya itu lho…tp kan produk baheula. Kemadan yg baru menarik banget ya.
Aku merasa berharga itu ketika bisa memberikan manfaat buat orang laiinn..
Noda berat sudah tidak zaman lagi di pukul pukul tuh pakaian. tidak ngucek lagi , cukup rndam. seperti halnya soklin, kenali kemampuan agar tidak memberatkan lingkungan dan mengali potensi
Saya ni suka nggak pedean
Takut dibilang aneh atau pamer kalau share apa2 tentang blog atau hobi motret saya
Tapi harus lebih pede lagi krn memang sukanya di bidang ini hehe
Saya pakai So Klin sejak dulu.
Apalagi sekarang sudah banyak inovasi produknya.
Yup, kita mesti yakin dan percaya pada kemampuan diri sendiri ya Mba 🙂
Sebelum ngeblog saya minder kalau ketemu org yg kerja kantoran. Sekarang udah ga dan merasa bahagia aja karena ga kerja tapi bisa tetep nulis
Tiga pertanyaannya bisa mewakili kita ya mba. Artinya, org bisa berkesempatan menggali potensi dirinya hanya dengan menjawab pertanyaan tersebut. Semangaaat!
aku juga pakai so klin buat mesin cucinya, pakai formula khusus jadi pakaian tetap terjaga ya
Memang para wanita perlu mengapresiasi dirinya sendiri supaya berani berkarya dan gak minder.
Catatan banget ini jangan lupa mengapresiasi diri ..
Aku detergen termasuk yang suka coba hal baru, termasuk coba cuci pakai so Klin ini
Sepakat Mbak mengenali diri sendiri sehingga kita dapat mengapresiasi dan bahagia. Aku tadinya juga gitu stuk merasa enggak percaya diri. Setelah terapi menulis dan aktif ngeblog Alhamdulillah mulai pede lagi